
Deskripsi:Remelox merupakan obat dengan kandungan bahan aktif meloxicam 7,5 mg. Meloxicam merupakan obat antiinflamasi yang termasuk dalam golongan NSAID yang bekerja dengan mengurangi hormon yang menyebabkan peradangan dan rasa nyeri di tubuh. Remelox dapat digunakan untuk terapi simtomatik reumatoid artritis, osteoartritis. Penggunaan Remelox kontraindikasi dengan pasien gangguan ginjal berat, anak dibawah usia 15 tahun, tukak lambung aktif, gangguan hati berat, dan pasien dengan riwayat asma, polip nasal. Remelox diproduksi oleh Kalbe Farma. |
|
Komposisi:meloxicam |
|
Kemasan:1 Dos isi 5 Strip x 10 Tablet |
|
Indikasi / Manfaat / Kegunaan:terapi simtomatik reumatoid artritis, osteoartritis |
Kategori:Sistem Saraf Pusat |
|
Dosis:7,5-15 mg 1 kali sehari |
|
Penyajian:dapat diberikan bersama dengan makanan |
|
Perhatian:riwayat gangguan GI, penyakit ginjal, terapi bersama dengan antikoagulan, pasien lanjut usia atau kondisi lemah |
|
Efek Samping:dispepsia, mual, muntah, nyeri perut, diare, anemia, sakit kepala, edema, konstipasi |
|
Nama Standar MIMS:REMELOX 7,5MG TAB |
|
Golongan Obat:![]() |
|
Keterangan: |
|
Referensi:Deskripsi Remelox 7.5mg Tablet diambil dari
|
Ditinjau oleh Apoteker K24Klik
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk
kesalahan penulisan obat adalah diluar tanggung jawab
K24klik. Foto bisa berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan perbarui. Harga bisa berbeda dengan di apotek.
Tanya Produk
Tanya tentang Remelox 7.5mg Tablet pada apoteker kami di sini
